Minggu, 17 Maret 2013

sumber daya alam

sumber daya alam

sumber artinya hasil penilaian manusia terhadap unsur-unsur ling
kungan hidup. sumber dalam kamus bahasa indonesia berarti asal. sedangkan daya berarti laju energi yang dihantarkan. alam merupakan
kata terjemahan dari nature, yang berarti kelahiran, bisa berkesinamb.ungan dengan kata dunia alam atau dunia materi.
sumber daya alam adalah segala sesuatu yang muncul secara alami yang dapat digunakan untuk pemenuhan kebutuhan manusia pada umumnya. yang tergolong didalamnya tidak hanya komponen biotik seperti hewan, tumbuhan, dan mikroorganisme tetapi juga komponen abiabiotik seperti minyak bumi, gas alam, berbagai jenis logam, air, dan tanah. sumber daya alam mutlak diperlukan untuk menunjang kebutuhan manusia.
persediaan total adalah jumlah semua unsur lingkungan yang mungkin merupakan sumber daya jika dapat diperoleh.
sumber daya adalah suatu bagian dari persediaan total yang dapat diperoleh manusia.
cadangan adalah bagian dari sumber daa yang diketahui dengan pasti dapat diperoleh.
sumber daya alam dapat dilihat dari tiga kemungkinan pemulihan, yaitu:
1) sumber daya alam yang dapat dipulihkan. contohnya adalah udara. udara yang kita hirup setiap saatmya dapat dipulohkan kembali , dengan cara memperbanyak pohon untuk pertukaran karbon dioksida menjadi oksigen.. pohon sangat membantu sekali dalam proses tersebut.
2) sumber daya alam yang tidak dapat dipulihkan. contohnya adalah penyakit. penyakit yang sudah menyebar ke seluruh jaringan tubuh, tidak akan bisa pulih kembali, karena sudah menyebar. begitu pula dengan maraknya penebangan liar, seperti di kalimantan,banyak sekali pohon yang ditebangi. padahal di daerah tersebut adalah daerah yang tanahnya mengandung bnyak baty bara. jika menanam suatu bibit pohon, maka akan tumbuh berjuta tahun lamanya. akibat kandungam batu bara di dalam tanahnya.
3) sumber daya alam yang tidak akan habis / punah . contohnya adalah matahari. matahari selalu menerangi setiap kehidupan. matahari adalah segumpalan gas panas yang berkumpul menjadi satu, menjadi bola api yang sangat panas, hingga cahaya yang dipancarkannya sangat jauh hingga milyaran kilometer .